Berjuang di Level Nasional, Guru Bahasa Arab MTsN 9 Bantul Ikuti OBA 2025
Bantul (MTsN 9 Bantul) — Mohammad Fadli Hidayat, Guru Bahasa Arab MTsN 9 Bantul, menjadi salah satu peserta dalam ajang Olimpiade Bahasa Arab (OBA) Nasional 2025, yang digelar pada Jumat (14/11/2025) bertempat di Asrama Haji Jakarta. Pada OBA Nasional 2025 ini, Fadli tergabung dalam Kategori 14...
Berjuang untuk DIY, Siswa MTsN 9 Bantul Kerjakan OBA Nasional dengan Totalitas
Bantul (MTsN 9 Bantul) — Zahra Aulia Syifa, asiswa MTsN 9 Bantul yang menjadi wakil Daerah Istimewa Yogyakarta dalam ajang Olimpiade Bahasa Arab (OBA) Nasional 2025 melaksanakan pengerjaan soal dengan penuh totalitas dan kesungguhan pada Jumat (14/11/2025) bertempat di Asrama Haji Jakarta. Pada...
Tingkatkan Semangat Berbahasa Arab, Guru MTsN 9 Bantul Ikuti Motivasi Internasional Bersama Dubes Sudan
Bantul (MTsN 9 Bantul) — Dalam rangka memperkuat semangat berbahasa Arab, Mohammad Fadli Hidayat, guru MTsN 9 Bantul mengikuti kegiatan Motivasi Internasional bersama Duta Besar Sudan. Acara ini diselenggarakan secara langsung di Asrama Haji Jakarta pada Jum’at (14/11/2025) bersamaan dengan rangkaia...
Menampilkan 160 - 162 dari 812 hasil